Bos Chelsea Pecat Di Matteo
Oleh : Moh. Anas Kurniawan
KANALNEWS.co – London, Manajemen Chelsea secara resmi melalui situsnya mengumumkan mengakhiri kerja sama dengan Pelatih Roberto Di Matteo mulai hari ini Rabu (21/11/2012).
Dalam pernyataanya, alasan pemecatan tersebut...
Raphael Maitimo Ikut Diboyong ke Malaysia
Oleh: Ali Usman
KANALNEWS.co - Meski proses naturalisasi pemain belakang asal Belanda, Raphael Guiellermo Maitimo belum rampung, namun pihak manajemen tim nasional (timnas) Indonesia telah memberangkatkan pemain berdarah Maluku tersebut bersama rombongan...
Redknapp : Hanya Mourinho Layak Gantikan Ferguson
Oleh : Moh. Anas Kurniawan
KANALNES.co - London, Herry Redknapp menilai hingga saat ini, belum ada sosok pelatih yang pantas menggeser posisi Sir Alex Ferguson sebagai Manajer tim Manchester United kecuali Jose...
Tekuk Timor Leste 1-0, Timnas Indonesia Belum Padu
Oleh: Moh. Toha
KANALNEWS.co, Jakarta - Timnas senior Indonesia menundukkan tamunya Timor Lete 1-0 pada pertandingan persahabatan internasional di Stadion Utama Gelora Bung Karno Senayan, Rabu (14/11) sore. Bambang Pamungkas mencetak gol...
Politisi PPP : Diego Cukup di Berikan Sanksi Indisipliner
Oleh : Herwan Pebriansyah
KANALNEWS.co. Jakarta - Pembelaan yang terkesan 'lebay', yang dilakukan PSSI terhadap salah satu pemain timnas Diego Michiels menuai kritikan dari berbagai pihak. Dikhawatirkan, kondisi tim yang ada saat...
Jersey Baru, Timnas Indonesia Lebih Garang
Oleh: Moh. Toha
KANALNEWS.co, Jakarta - Jersey baru Timnas Indonesia yang diperkenalkan kepada publik di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Senayan, Senin (12/11) sore, terlihat lebih garang, seperti diungkapkan bomber Bambang...
Pemain Semen Padang Kembali Masuk Timnas
Oleh: Moh. Rizky Alam
KANALNEWS.co, Jakarta - Pemain Semen Padang kembali masuk pelatnas Timnas Indonesia yang dipersiapkan ke Piala AFF 2012 di Kuala Lumpur, Malaysia, pada 22 November hingga 20 Desember mendatang.
Kehadiran...
Arsenal Gagal Tuntaskan Dendamnya
Oleh: Ballian Siregar
KANALNEWS.co, London - Arsenal gagal menuntaskan dendamnya di Old Trafford. Klub asuhan Arsene Wenger itu, harus mengakui keunggulan Manchester United yang menundukkan mereka 2-1 dalam lanjutan Liga Primer Inggris,...
Mou: Ronaldo akan Tinggalkan Madrid
KANALNEWS.co, Madrid - Jose Mourinho akhirnya buku mulut soal spekulasi kepindahan anak asuhnya, Cristiano Ronaldo ke PSG. Menurut pelatih berjuluk The Only One itu, bukan tak mungkin penyerang asal Portugal itu ...
Bepe Menulis Sejarahnya…
Oleh: Moh. Toha
BAMBANG Pamungkas dan Elie Aiboy menjadi pusat perhatian pada sesi latihan Timnas Indonesia yang digelar Selasa (30/10) pagi dan sore hari di Stadion Utama Gelora Bung Karno Senayan. Kehadiran...












































