PSSI Kirim Timnas Senior ke Turki untuk Pemusatan Latihan, Persiapan Piala Asia 2023
Kanalnews.co, JAKARTA- Timnas Indonesia dijadwalkan akan mulai menghadapi persiapan menuju Piala Asia 2023. PSSI berencana membawa Skuat Garuda ke Turki untuk pemusatan latihan.
"Timnas Senior untuk Piala Asia itu rencananya kami berangkatkan...
Bojan Hodak Bicara Soal Pemain-pemain Baru Persib Bandung
Kanalnews.co, JAKARTA- Pelatih Persib Bandung Bojan Hodak berbicara terkait komposisi tim di putaran kedua Liga 1 2023. Ia menjelaskan alasan mendatangkan pemain baru.
Persib sejauh ini telah melepas tujuh pemain. Mereka adalah...
Dokter Persija Ungkap Kondisi Terkini Gustavo Almeida
Kanalnews.co, JAKARTA- Dokter Persija, dr. Ikhsan Eka Putra mengungkapkan kondisi terkini Gustavo Almeida. Ia menyebut Gustavo mengalami sakit pada otot paha kanan belakangnya.
Gustavo Almeida mengalami cedera saat berlaga melawan Bhayangkara Presisi...
Persija Tak Punya Kandang Pasti, Berujung Ditinggal Sponsor
Kanalnews.co, JAKARTA- Presiden Persija Jakarta Mohamad Prapanca mengakui timnya mengalami kesulitan keuangan. Kondisi ini terjadi karena ada sejumlah sponsor utama Persija angkat kaki.
Salah satu penyebabnya, menurut Prapanca karena Persija tidak memiliki...
Persija Belum Konsisten, Tapi Target Lolos Championship Series Tak Berubah
Kanalnews.co, JAKARTA- Persija Jakarta belum tampil konsisten di sepanjang Liga 1 2023/2024. Meski begitu, target Persija belum berubah yaitu mendapatkan tiket masuk Championship Series.
Persija saat ini menduduki posisi sembilan klasemen sementara...
Debut Gustavo Almeida di Persija Berujung Cedera, Thomas Doll Berharap Tak Parah
Kanalnews.co, JAKARTA- Debut Gustavo Almeida bersama Persija Jakarta harus dibayar mahal. Pemain asal Brasil itu terancam absen lama karena mengalami cedera.
Gustavo menjadi starter saat Persija dijamu Bhayangkara Presisi Indonesia pada pekan...
Ketika Kemenangan di Depan Mata Buyar, Thomas Doll Soroti Pertahanan Persija
Kanalnews.co, BEKASI- Tekad Persija Jakarta mempertahankan tren kemenangan gagal usai ditahan imbang oleh Bhayangkara FC. Pelatih Thomas Doll mewanti-wanti agar timnya tak mengulangi kesalahan.
Pada laga yang digelar di Stadion Patriot Candrabhaga,...
Persib Datangkan 2 Pemain Baru, Bukan Kaleng-kaleng
Kanalnews.co, BANDUNG - Persib Bandung resmi mendatangkan dua pemain asing baru di hari terakhir bursa transfer Liga 1 2023/24, Selasa (28/11/2023). Dua pemain tersebut adalah penjaga gawang Timnas Filipina Kevin Ray...
Tiket Final Piala Dunia U-17 2023 Ludes Terjual
Kanalnews.co, JAKARTA- Antusiasme penonton menyaksikan laga final Piala Dunia U-17 2023 begitu tinggi. Meski belum diketahui tim yang lolos, tiket pertandingan sudah ludes terjual.
Sebanyak empat tim akan tampil di babak semifinal....
Singgung Keamanan dan Kenyamanan di Stadion, Bojan Hodak: Suporter Indonesia Masih Perlu Diedukasi
Kanalnews.co, JAKARTA- Pelatih Persib Bandung Bojan Hodak angkat bicara terkait keamanan dan kenyamanan di setiap pertandingan. Ia menilai suporter Indonesia masih perlu diedukasi.
Bojan menilai potensi sepakbola Indonesia sangat bagus. Berbeda dengan...