Buka Munas Akuatik Indonesia 2025, Menpora Dito Dorong Tambah Atlet dan Medali di Olimpiade...
Kanalnews.co, JAKARTA- Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI Dito Ariotedjo membuka Musyawarah Nasional (Munas) Pengurus Besar (PB) Akuatik Indonesia 2025 di Hotel JS Luwansa Jakarta, Sabtu (15/3) pagi.
Munas ini bertema “Meningkatkan Prestasi...
Dapat Penghargaan Saat Dies Natalis HMI ke-78, Menpora Dito Ungkap Harapan kepada HMI untuk...
Kanalnews.co, JAKARTA- Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI), Dito Ariotedjo, menerima penghargaan sebagai Senior Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) saat perayaan Dies Natalis ke-78 HMI di Balai Sudirman, Tebet, Jakarta,...
Prestasi Membanggakan Diukir Atlet-Atlet Indonesia di Ajang Special Olympics Winter World Games 2025 Italia
Kanalnews.co, BARDONECCHIA- Prestasi membanggakan diukir Indonesia di kancah internasional. Anastasia Aresyenan Bwariat dari DKI Jakarta, Siti Naswa dari Kalimantan Selatan, dan Muhammad Aden Aryadippa dari DKI Jakarta, berhasil meraih kemenangan dalam...
Dipertandingkan di Olimpiade 2028, PB IPF Gencar Sosialisasi Pickleball agar Makin Berkembang di Indonesia
Kanalnews.co, JAKARTA- Cabang olahraga pickleball masuk cabor eksibisi pada Olimpiade 2028 Los Angeles, Amerika Serikat. Ini menjadi kesempatan besar bagi Pengurus Besar Indonesia Pickleball Federation (PB IPF) untuk berusaha menggencarkan sosialisasi...
Menpora Dito Sudah Review Cabor Skala Prioritas untuk Tampil di SEA Games, Asian Games...
Kanalnews.co, JAKARTA- Menpora RI Dito Ariotedjo memastikan telah melakukan review dengan seluruh cabang olahraga terkait dengan penyesuaian dan skala prioritas untuk persiapan atlet menuju SEA Games, Asian Games dan Olimpiade.
Hal itu...
HUT ke-73 NOC Indonesia, Menpora Dito: Bukti Perjalanan Panjang Dedikasi Kembangkan Olahraga Tanah Air
Kanalnews.co, JAKARTA- Menpora RI Dito Ariotedjo dan Wamenpora Taufik Hidayat menghadiri acara Merah Putih Gala “73rd NOC Indonesia Anniversary di The Ritz-Carlton Jakarta, Pacific Place, Jakarta, Selasa (11/3) malam. Ia mengapresiasi NOC...
Menpora Dito Apresiasi Digelarnya Kejuaraan Lari di Sirkuit Mandalika, Harap Jadi Talent Scouting Atlet
Kanalnews.co, JAKARTA- Menpora Dito Ariotedjo, menyampaikan apresiasinya terhadap penyelenggaraan Pocari Sweat Run Lombok 2025 di Sirkuit Mandalika, NTB. Ia berharap ajang itu sekaligus sebagai ajang pencarian bakat atlet lari tanah air.
"Saya...
Wamenpora Taufik Tegaskan Pentingnya Sinergi Media dan Pemerintah, Dukung Perkembangan Olahraga Indonesia
Kanalnews.co, JAKARTA- Wakil Menteri Pemuda dan Olahraga (Wamenpora) Taufik Hidayat menerima audiensi Redaksi Kompas di kantor Kemenpora, Jakarta, pada Selasa (11/3).
Dalam pertemuan tersebut, redaksi Kompas dipimpin oleh Wakil Pemimpin Redaksi Haryo...
LPDUK Kemenpora Gelar Durava Liga Anak Indonesia Edisi Kedua, Jaring Calon Bibit Pesepakbola Lebih...
Kanalnews.co, JAKARTA- Lembaga Pengelolaan Dana Usaha dan Keolahragaan (LPDUK) Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) | Inaspro, bersama PT. Bola Indonesia Mandiri berencana menggelar Durava Liga Anak Indonesia by Inaspro. Turnamen sepakbola...
Perkenalkan Pencak Silat di PBB, Menpora Dito: Tak Hanya Seni Bela Diri, Tapi Simbol...
Kanalnews.co, NEW YORK- Menpora RI Dito Ariotedjo memperkenalkan olahraga pencak silat dalam ajang
inisiatif olahraga global “Securing the Legacy: Debriefing from Paris 2024 for Future Major Sporting Events Marking” di Markas Besar...