Menpora Dito Apresiasi Digelarnya Kejuaraan Lari di Sirkuit Mandalika, Harap Jadi Talent Scouting Atlet
Kanalnews.co, JAKARTA- Menpora Dito Ariotedjo, menyampaikan apresiasinya terhadap penyelenggaraan Pocari Sweat Run Lombok 2025 di Sirkuit Mandalika, NTB. Ia berharap ajang itu sekaligus sebagai ajang pencarian bakat atlet lari tanah air.
"Saya...
LPDUK Kemenpora Gelar Durava Liga Anak Indonesia Edisi Kedua, Jaring Calon Bibit Pesepakbola Lebih...
Kanalnews.co, JAKARTA- Lembaga Pengelolaan Dana Usaha dan Keolahragaan (LPDUK) Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) | Inaspro, bersama PT. Bola Indonesia Mandiri berencana menggelar Durava Liga Anak Indonesia by Inaspro. Turnamen sepakbola...
Di Hadapan PBB, Menpora Dito Tegaskan Indonesia Siap Jadi Pemimpin Global Diplomasi Olahraga
Kanalnews.co, NEW YORK- Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI Dito Ariotedjo menghadiri ajang inisiatif olahraga global “Securing the Legacy: Debriefing from Paris 2024 for Future Major Sporting Events Marking” di Markas...
Menpora Dito Promosikan Pencak Silat di Markas PBB: Warisan Indonesia untuk Ketahanan dan Perdamaian...
Kanalnews.co, New York- Menpora RI Dito Ariotedjo hadir di Ajang inisiatif olahraga global “Securing the Legacy: Debriefing from Paris 2024 for Future Major Sporting Events Marking” di Markas Besar Persatuan Bangsa-Bangsa...
Menpora Dito Ajak Anak Muda Cek Kesehatan Gratis, Demi Wujudkan Indonesia Bugar
Kanalnews.co, JAKARTA- Menpora RI Dito Ariotedjo menghadiri kegiatan Cek Kesehatan Gratis di Puskesmas Kecamatan Menteng, Jalan Pegangsaan Barat Nomor 14, Jakarta Pusat, Rabu (26/2) pagi. Ia mengajak anak muda tak ragu...
Wamenpora Taufik Bantah ada Pembubaran Pelatnas Atlet
Kanalnews.co, JAKARTA- Wakil Menteri Pemuda dan Olahraga Taufik Hidayat membantah kabar jika pelatihan nasional (pelatnas) yang dibubarkan terkait adanya efisiensi anggaran di Kemenpora.
Hal itu disampaikan Wamenpora Taufik Hidayat saat meninjau pelatnas...
Tautkan Tren Anak Muda dan Olahraga, Menpora Apresiasi JSD dan Inaspro Sport Complex
Kanalnews.co, JAKARTA- Menpora RI Dito Ariotedjo mengunjungi Jakarta Sneaker Day (JSD) 2025 di Jakarta International Convention Center (JICC), Senayan, Jakarta, Sabtu (15/2) malam.
JSD 2025 tidak hanya untuk para pecinta sneaker, tapi...
Anggaran Kemenpora Dipangkas, DPR Khawatir Ormas-ormas Terlarang Bangkit Lagi
Kanalnews.co, JAKARTA- Kebijakan efisiensi anggaran yang diterapkan Presiden RI Prabowo Subianto mulai menimbulkan kekhawatiran. Salah satunya, ormas-ormas terlarang bakal bangkit kembali di tengah pemangkasan anggaran Kemenpora.
Hal itu disampaikan oleh wakil Ketua...
Imbas Efisiensi Anggaran, Menpora Dito Ungkap Kesulitan Danai Sejumlah Program, Salah Satunya Pelatnas Unggulan
Kanalnews.co, JAKARTA- Menpora RI Dito Ariotedjo mengungkapkan beberapa dampak dari efisiensi anggaran yang dilakukan pemerintah. Kemenpora tak bisa mendanai sejumlah kegiatan, termasuk pelatnas cabor unggulan.
Seperti diketahui, anggaran Kemenpora kini hanya Rp...
Aktif Ajak Masyarakat Indonesia Bugar, Menpora Dukung Kontribusi ORKI
Kanalnews.co, JAKARTA- Menpora RI Dito Ariotedjo menerima audiensi Pengurus Pusat (PP) Organisasi Olahraga Kebugaran Indonesia (ORKI). Ia mendukung ORKI yang berupaya mengajak masyarakat tetap bugar.
Pertemuan itu berlangsung di lantai 10 Graha...