19 April, 2024

Kabar Tragedi Kanjuruhan Sampai ke Raja Charles III, Sampaikan Duka Cita

  Kanalnews.co, JAKARTA- Tragedi Kanjuruhan menjadi perhatian dunia, tidak terkecuali pemimpin Kerajaan Inggris Raja Charles III. Ia pun menyampaikan duka cita dan keprihatinannya. "Saya dan istri saya sangat sedih mendengar hilangnya nyawa dan...

Tragedi di Kanjuruhan, FIFA: Hari Gelap Bagi Sepakbola Dunia

Kanalnews.co, JAKARTA- Presiden FIFA Gianni Infantino menyampaikan belasungkawa atas tragedi di Stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur. Ia menyebut kejadian ini menjadi momen kegelapan bagi dunia sepakbola. Kericuhan terjadi Stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa...

Inggris Berduka, Ratu Elizabeth II Meninggal Dunia

  Kanalnews.co, JAKARTA- Kabar duka dari kerajaan Inggris. Ratu Elizabeth II meninggal dunia dalam usia 96 tahun. Dilansir AFP, Jumat (9/9/2022), kabar tersebut dilaporkan oleh Istana Buckingham. Akun Twitter The Royal Family mengabarkan...

Mantan PM Jepang Shinzo Abe Meninggal Dunia Usai Tertembak

  Kanalnews.co, JEPANG- Usai tertembak dan berusaha bertahan hidup, Mantan Perdana Menteri (PM) Jepang Shinzo Abe dilaporkan meninggal dunia. Nyawanya tidak bisa diselamatkan. Abe sebelumnya dalam kondisi kritis di rumah sakit, sesaat setelah...

Eks PM Jepang Shinzo Abe Ditembak Orang Tak Dikenal

  Kanalnews.co, JAKARTA- Kabar mengejutkan datang dari Mantan Perdana Menteri (PM) Jepang Shinzo Abe. Ia dilaporkan ditembak oleh seseorang yang tak dikenal. Penembakan tersebut terjadi saat acara kampanye di wilayah Nara, Jepang barat,...

Klub Kaya Malaysia Johor Darul Ta’zim Rekrut Calon Pemain Timnas Indonesia Jordi Amat

Kanalnews.co, JOHOR - Klub kaya dari Malaysia, Johor Darul Ta'zim (JDT), akan mendatangkan calon pemain Timnas Indonesia yang sedang menjalani proses naturalisasi, Jordi Amat. Mantan pemain KAS Eupen tersebut akan mengisi...

2 Tahun Nihil Covid-19, Korut Konfirmasi Satu Warganya Positif Omicron

  Kanalnews.co, JAKARTA- Setelah dua tahun dunia dilanda pandemi, Korea Utara mengkonfirmasi kasus pertama Covid-19. Presiden Korut Kim Jong Un mengumumkan negaranya darurat maksimum. Dilansir AFP, Kamis (12/5/2022), Kantor berita resmi Korut KCNA...

Telepon dengan Presiden Volodymyr, Jokowi Dukung Perdamaian antara Ukraina dan Rusia

  Kanalnews.co, JAKARTA- Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) mengaku ia sempat berbicara kepada Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky melalui sambungan telepon. Apa saja yang dibahas? "Kemarin saya berbicara dengan Presiden Ukraina @ZelenskyyUa," kata Jokowi...

Singapura Hapus Kebijakan Wajib Tes PCR

  Kanalnews.co, SINGAPURA- Pemerintah Singapura telah membuat kebijakan untuk mencabut wajib tes PCR Covid-19. Hal itu dilakukan bagi pengunjung yang sudah tuntas melengkapi dua dosis vaksinasi yang berlaku mulai 26 April mendatang. "Dengan...

Presiden Rusia Vladimir Putin Bakal Hadir di KTT G20 di Bali

  Kanalnews.co, JAKARTA- Kementerian Luar Negeri (Kemlu) RI angkat bicara terkait rencana kehadiran Presiden Rusia Vladimir Putin di KTT G20 yang digelar di Bali. Ia menyebut Indonesia sebagai ketua presidensi tahun memang...

Latest News